Sosialisasi Program Peningkatan Kompetensi Dosen dan Tendik (Non-Degree Program) Tahun 2021

Berita Terbaru

Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya) 25 Mei 2021 – Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi melalui surat bernomor 1295/E4/KK.04.02/2021 menerangkan perihal Pelaksanaan Sosialisasi Program Peningkatan Kompetensi Dosen dan Tenaga Pendidik (Non-Degree Program) Tahun 2021.

Daftar paparan materi:

  1. Detasering
  2. World Class Professor (WCP)
  3. Kemitraan Dosen LPTK dengan Guru di Sekolah
  4. Sertifikasi Kompetensi Dosen dan Tendik
  5. Magang Dosen ke Industri
  6. Magang PLP ke Perguruan Tinggi
  7. Sheme Academic for Mobility Cxchange (SAME)
  8. Post Doctoral

Bagi dosen maupun tenaga pendidik di lingkungan Unsurya yang memiliki ketertarikan terhadap materi yang tertera dapat segera mendaftarakan dirinya dalam acara sosialisasi pada link berikut: http://ringkas.kemdikbud.go.id/sosialisasinondegree.

 

Baca selengkapnya pada Surat Edaran dengan klik di sini

Related Images:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.